Terbaru

Wali Kota Gunungsitoli Lantik 57 PNS Pada Jabatan Baru, Ini Daftarnya.!

ASN yang dilantik Wali Kota Gunungsitoli
|Foto: Budi Gea
Gunungsitoli,- Sebanyak 57 orang Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kota Gunungsitoli dipromosikan pada jabatan baru, Jumat (24/08/2018). Wali Kota Gunungsitoli Lakhomizaro Zebua melantik puluhan PNS tersebut di Aula Lantai II Kantor Wali Kota Gunungsitoli.

ASN yang dilantik adalah pejabat eselon II, III dan IV di lingkungan pemerintah kota Gunungsitoli.

Wali Kota Lakhomizaro berharap kepada para PNS yang dilantik suapaya bekerja sesuai dengan ketentuan yang berlaku. 

Berikut Daftar nama PNS yang dilantik tersebut;

1. MEISONIMAN LAHAGU, SH., 
M.Si menjadi Pj. Sekretaris Dewan 
Perwakilan Rakyat Daerah Kota 
Gunungsitoli/ II.b


2. DUHUMANJAI HALAWA, SH., 
MH menjadi Kepala Bagian Fasilitasi Penganggaran dan Pengawasan pada Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Gunungsitoli/ III.a.

3. ONAHIA TELAUMBANUA, ST, MT menjadi Kepala Bagian Administrasi Pembangunan dan 
Infrastruktur pada Sekretariat Daerah Kota Gunungsitoli/III.a.


4. KARMAN SINAGA menjadi Kepala Bagian Perekonomian dan Sumber Daya Alam pada Sekretariat Daerah Kota Gunungsitoli/ III.a.


5. SARONIA LAOWO, A.Ma.Pd menjadi
Sekretaris Dinas Sosial Kota Gunungsitoli/ III.a

6. EDISO GEA, SH menjadi
Kepala Bagian Umum dan Keuangan pada Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Gunungsitoli/III.a.

7  MOMIMOTANI ZEGA, S.Pd., M.M menjadi Camat Gunungsitoli Utara Kota Gunungsitoli/ III.a.

8. YOSAFATI ZEBUA, ST menjadi Sekretaris Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Gunungsitoli/ III.a.

9. HILMAN POLEM, S.Sos menjadi
Sekretaris Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Gunungsitoli/ III.a

10. ASALMAN JAYA LASE, SE., Menjadi Pj. Sekretaris Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa/ Kelurahan Kota Gunungsitoli/ III.a.

11. EVERONI MENDROFA, SKM., 
M.Kes menjadi Pj. Sekretaris Dinas 
Pengendalian Penduduk, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kota Gunungsitoli/ III.a.

12. BUDIYANTO EDI SAPUTRA 
SILABAN, ST menjadi Pj. Sekretaris Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kota Gunungsitoli/III.a.

13. DASMA ESTARAYA 
TELAUMBANUA, SH., MH
menjadi
Pj. Camat Gunungsitoli Idanoi Kota Gunungsitoli/ III.a.

14. ANWAR HAREFA, A.Md menjadi
Kepala Bidang Pengembangan 
Kompetensi dan Kinerja Aparatur pada Badan Kepegawaian dan 
Pengembangan Sumber Daya Manusia Kota Gunungsitoli/ III.b.

15. ANOTONA GEA, S.Pd., M.M menjadi Sekretaris Kecamatan 
Gunungsitoli Idanoi Kota Gunungsitoli/ III.b.


16. SITI KARYA HALAWA, S.Pd., menjadi
Kepala Bidang Ideologi dan Ketahanan Bangsa pada Badan 
Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Gunungsitoli/ III.b.

17. BAZATULO HULU, S.Sos menjadi Kepala Bidang Penelitian dan Pengembangan pada Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kota Gunungsitoli/ III.b.

18. SABA'ARO ZEBUA, SE menjadi
Kepala Bidang Prasarana dan 
Keselamatan pada Dinas Perhubungan Kota Gunungsitoli/III.b.

19. FAOGOZATULO HAREFA menjadi Kepala Bidang Lalu Lintas dan Angkutan pada Dinas Perhubungan Kota Gunungsitoli/III.b.

20. DALINASO ZILIWU, S.IP menjadi
Pj. Sekretaris Kecamatan Gunungsitoli Utara Kota Gunungsitoli/ III.b.

21. ANGALITA ANUGERAH ZEBUA menjadi Pj. Kepala Bidang Pembinaan Pendidikan Dasar pada Dinas Pendidikan Kota Gunungsitoli/ III.b.

22. DALIMANO ZALUKHU, SE menjadi
Pj. Kepala Bidang Perlindungan Masyarakat dan Penanggulangan Kebakaran pada Satuan Polisi Pamong Praja Kota Gunungsitoli/ III.b.

23. TOMY MARI WIJAYA ZEBUA, ST menjadi
Pj. Kepala Bidang Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah pada Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kota Gunungsitoli/ III.b.


24. Drs. BOROZIDUHU LOMBU menjadi Kepala Seksi Kerjasama dan Penyuluhan Bidang Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat pada Satuan Polisi Pamong Praja Kota Gunungsitoli/ IV.a.

25. YUSMAR ZILIWU, SKM menjadi
Kepala Seksi Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular dan Kesehatan Jiwa Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit pada Dinas Kesehatan Kota Gunungsitoli/ IV.a.

26. MUKHLIS TANJUNG, S.Si.T menjadi Kepala UPTD Puskesmas 
Kecamatan Gunungsitoli Utara 
pada Dinas Kesehatan Kota Gunungsitoli/ IV.a.

27. APRIL MENDROFA, A.Ma.Pd menjadi
Kepala Seksi Pelayanan dan Sistem Informasi pada Kecamatan Gunungsitoli Selatan Kota Gunungsitoli/ IV.a.

28. REPELITA HAREFA, A.Ma.Pd menjadi
Kepala Seksi Ketentraman, Ketertiban dan Prasarana Umum pada Kecamatan Gunungsitoli Barat Kota Gunungsitoli/ IV.a.

29. BERLIAN ZEBUA menjadi Kepala Seksi Ketersediaan dan Distribusi Pangan Bidang Ketahanan Pangan pada Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Gunungsitoli/ IV.a.

30. ELDELID ZEBUA, SP menjadi Kepala Seksi Ketenagaan dan 
Kelembagaan Bidang Penyuluhan pada Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Gunungsitoli/ IV.a.

31. BUDIELI ZEBUA, S.Pd menjadi
Kepala Seksi Kelembagaan dan Sarana Prasarana Bidang Pembinaan Pendidikan Dasar pada Dinas Pendidikan Kota Gunungsitoli/ IV.a.

32. EMOSI ZENDRATO, SKM menjadi
Kepala UPTD Puskesmas 
Kecamatan Gunungsitoli Alo'oa pada Dinas Kesehatan Kota Gunungsitoli/ IV.a

33. YUTINA GULO, AM.Keb menjadi
Kepala Seksi Jaminan dan Pembinaan Kesertaan Ber-KB Bidang Keluarga Berencana, Ketahanan dan Kesejahteraan Keluarga pada Dinas Pengendalian Penduduk, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kota Gunungsitoli/ IV.a.

34. YERIANI GEA, SKM menjadi
Kepala UPTD Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Idanoi pada Dinas Kesehatan Kota Gunungsitoli/ IV.a.

35. YOHANES TELAUMBANUA, A.Md menjadi Kepala Seksi Peningkatan Kapasitas Lingkungan Hidup Bidang Pengelolaan Sampah, Limbah B3 dan Peningkatan Kapasitas pada Dinas Lingkungan Hidup Kota Gunungsitoli/ IV.a.

36. BERKAT JAYA LASE, ST menjadi
Kepala Seksi Pengelolaan 
Sampah Bidang Pengelolaan Sampah, Limbah B3 dan Peningkatan Kapasitas pada Dinas Lingkungan Hidup Kota Gunungsitoli/ IV.a.

37. SONNY ELWIN WARUWU, S.Si menjadi
Kepala Seksi Lalu Lintas 
Bidang Lalu Lintas dan Angkutan pada Dinas Perhubungan Kota Gunungsitoli/ IV.a.

38. YULIANUS HIA, S.Sos menjadi
Kepala Seksi Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Bidang Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak pada Dinas Pengendalian Penduduk, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kota Gunungsitoli/ IV.a.

39. DAVID EKARISTI TELAUMBANUA, S.Pd
menjadi Kepala Seksi Kurikulum dan 
Peserta Didik Bidang Pembinaan Pendidikan Dasar pada Dinas Pendidikan Kota Gunungsitolii/ IV.a


40. HERMAN JAYA BAZISOKHI 
DAELI, S.Pi menjadi Kepala Sub Bidang Perencanaan dan Pendanaan Bidang Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah pada Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kota Gunungsitoli/ IV.a.

41. SOSA IDAMAN HARTANIMAN 
ZEBUA, S.Kep.Ns menjadi Kepala UPTD Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Selatan pada Dinas Kesehatan Kota Gunungsitoli/ IV.a.

42. ABUBAKAR SIDIK HIA, S.Pd menjadi
Pj. Kepala Seksi Pencegahan dan Penanganan Gangguan Bidang Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat pada Satuan Polisi Pamong Praja 

43. HENDRA KURNIAWAN ZEBUA, 
SE menjadi Pj. Kepala Seksi Administrasi Pemerintahan pada Kecamatan Gunungsitoli Selatan Kota Gunungsitoli/ IV.a.

44. KARIANI BATEE, AM.Keb menjadi Pj. Kepala UPTD Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Barat Kota Gunungsitoli/ IV.a.

45. DEWI KARYANI ZEBUA, S.Sos menjadi
Pj.Kepala Seksi Pemberdayaan Masyarakat dan Desa/ Kelurahan pada Kecamatan 
Gunungsitoli Barat Kota Gunungsitoli/ IV.a.

46. WELLING IKHMATIUS HIA, ST menjadi
Pj. Kepala Seksi Pengelolaan dan Pengendalian Bidang Sumber Daya Air pada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Gunungsitoli/ IV.a.

47. ELVIVIAN NATALIA ZEBUA, 
S.Tr.Keb menjadi Pj. Kepala UPTD Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli pada Dinas Kesehatan Kota Gunungsitoli/ IV.a.

48. NIAT TRIWATI ZAI, A.Md.Keb menjadi Kepala Sub Bagian Tata Usaha UPTD Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Selatan pada Dinas Kesehatan Kota Gunungsitoli/ IV.b.

49. SYUKURMAN LAROSA, SE menjadi
Kepala Sub Bagian Umum, Kepegawaian dan Keuangan pada Kecamatan Gunungsitoli Selatan Kota Gunungsitoli/ IV.b.

50. RITA NINGSIH JUNIARI BUAYA, 
SE menjadi kepala Seksi Administrasi Pemerintahan dan Pelayanan Umum pada Kelurahan Ilir Kecamatan Gunungsitoli Kota Gunungsitoli/ IV.b.

51. ASNIATY DAELI, S.Kep menjadi
Kepala Sub Bagian Tata Usaha pada UPTD Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Barat Kota Gunungsitoli/ IV.b.

52. TANOBADODO ZEBUA, SE menjadi
Pj. Sekretaris Kelurahan 
Saombo Kecamatan Gunungsitoli Kota Gunungsitoli/ IV.b.

53. OKTORIANUS GEA, SKM menjadi
Pj. Kepala Sub Bagian Tata Usaha UPTD Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Idanoi pada Dinas Kesehatan Kota Gunungsitoli/ IV.b.

54. AROZISOKHI HULU, SE menjadi
Pj. Kepala Seksi Ketentraman 
dan Ketertiban Umum pada Kelurahan Ilir Kecamatan Gunungsitoli Kota Gunungsitoli/ IV.b.

55. ELISABETH ZEBUA, SKM menjadi
Pj. Kepala Sub Bagian Tata Usaha UPTD Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli pada Dinas Kesehatan Kota Gunungsitoli/ IV.b.

56. DEDI SULAEMAN ZILIWU, SKM menjadi
Pj. Kepala Sub Bagian Tata Usaha UPTD Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Utara pada Dinas Kesehatan Kota Gunungsitoli/ IV.b.

57. MARTHA FAMENIA ZEBUA, 
S.Kep,Ners menjadi
Pj. Kepala Sub Bagian Tata 
Usaha pada UPTD Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Alo'oa Kota Gunungsitoli/ IV.b.

Selain itu, Wali Kota Gunungsitoli juga memutasi sejumlah PNS menjadi Pelaksana di lingkup Pemko Gunungsitoli. Berikut daftarnya;


1. ELIZANOLO NAZARA, SE menjadi
Pelaksana pada Pemerintah Kota Gunungsitoli/ -

2. IBEZARO ZALUKHU, SSTP menjadi
Pelaksana pada Pemerintah Kota Gunungsitoli/ -

3. SOZANOLO ZEBUA menjadi
Pelaksana pada Pemerintah Kota Gunungsitoli/ -

4. PERINGATAN LAOLI menjadi
Pelaksana pada Pemerintah 
Kota Gunungsitoli/ -

62. EVA MEI JUWITA GEA, S.Sos., 
MAP menjadi pelaksana pada Pemerintah Kota Gunungsitoli/ -

63. SABA'ARO GULO, SE., M.Si menjadi
Pelaksana pada Pemerintah Kota Gunungsitoli/ -

64. NIKODEMO DAELI, S.Pd, M.Pd menjadi
Pelaksana pada Pemerintah Kota Gunungsitoli/ -

65. HOTMONARIA DAMANIK, SKM menjadi
Pelaksana pada Pemerintah Kota Gunungsitoli/ -

66. HAZMINSYAH ZAI, S.Sos menjadi
Pelaksana pada Pemerintah Kota Gunungsitoli/ -

67. ASLINA IRAMAMASA 
TELAUMBANUA, SKM
menjadi
Pelaksana pada Pemerintah Kota Gunungsitoli/ -

68. BERKAT ELHAN HAREFA, SH menjadi
Pelaksana pada Pemerintah Kota Gunungsitoli/ -

69. NELIANA AMAZIHONO, SKM menjadi
Pelaksana pada Pemerintah Kota Gunungsitoli/ -

70. SRI DESTY LESTARI, SE menjadi
Pelaksana pada Pemerintah Kota Gunungsitoli/ -

71. EKARIAMAN PUTRA LASE, SE menjadi
Pelaksana pada Pemerintah Kota Gunungsitoli/ -

72. YANSEL PERLIN TELAUMBANUA, SKM
menjadi
Pelaksana pada Pemerintah Kota Gunungsitoli/ -. (Budi Gea)

Iklan

Loading...
 border=